Burung Kacer Supaya Tidak Setres Karena Tempatnya di Pindahkan – Burung kacer merupakan salah satu burng yang memiliki jiwa petarung yang luar biasa dengan suaranya yang khas dan mentalnya juga tidak terkalahkan dengan burung yang lainnya. Agan ingin tahu karakter yang sesunggunya burung kacer? Nah ini dia keistimewaan burung kacer: dia sangat mudah menyesuaikan dengan lingkungan baru, petarung yang gampang naik pitam (emosi) ketika mendengar dan melihat burung sejenis berkicau, mudah naiknya birahi dan mudah jinak karena sangat mudah adaptasi terhadap lingkungan.
Anda pasti mengalami burung kacer yang baru anda beli dari pasang burung atau dari teman anda. apabila anda mengalami yang seperti itu jangan khawatir, kami akan memerikan tips supaya burung kacer anda mudah jinak sebab pindah tempat. ikuti langkah-langkah dibawah ini:
Anda pasti mengalami burung kacer yang baru anda beli dari pasang burung atau dari teman anda. apabila anda mengalami yang seperti itu jangan khawatir, kami akan memerikan tips supaya burung kacer anda mudah jinak sebab pindah tempat. ikuti langkah-langkah dibawah ini:
Cara Mengatasi Kacer Stres :
- Full krodong selama 1 minggu.(krodong di buka hanya saat memberi makan dan memandikannya saja)
- Usahakan burung kacer di jauhkan burung kicau lainnya, terlebih sesama burung kacer.
- Sesuaikan pakan seperti sebelumnya/ seperti di pemilik sebelumnya.
- Letakan kacer di tempat yang tenang, yang ada suara gemercik air.
- Beri ef secara teratur, jika di pemilik sebelumnya jk p/s 5, kita naikan efnya menjadi jk p/s 10, begitu pula dengan kroto, beri 2x seminggu.
- Embunkan burung pada jam 04.30-06.30.
- Jika burung sudah mau berkicau letakan burung pada tempat yang ramai lalu lalang orang, manfaatnya agar melatih mentalnya. Turunkan efnya sedikit demi sedikit.
Demikian Artikel dari kami tentang Burung Kacer Supaya Tidak Setres Karena Tempatnya Di Pindahkan semoga manfaat.
Kunjungi juga : Cara Perawatan Burung Kacer Agar Juara Dalam Pelombaan
EmoticonEmoticon